Ketua Umum Solidaritas Merah Putih (Solmet) Silfester Matutina S.H Mendukung Penuh Acara Silaturahmi Nasional Nusantara Bersatu di GBK Jakarta

MEDIAPATRIOT.CO.ID – Jakarta, Ketua Umum Solidaritas Merah Putih (Solmet) Silfester Matutina S.H menghadiri acara silaturahmi nasional ‘ Nusantara Bersatu’ di GBK Jakarta, Sabtu (26/11/22). Silfester mengatakan acara Nusantara Bersatu sangat bagus dan positif karena meneguhkan kembali kesetiaan kita kepada Pancasila, NKRI dan kebersatuan yang namanya Nusantara Bersatu.

Kesatuan kita sebagai anak – anak bangsa contohnya duka Cianjur. Hari ini kita selain berdoa juga mengumpulkan donasi jadi bukan acara dengan maksud tujuan politik tertentu. Bahkan tadi pidato bapak presiden tidak ada mengenai politik tetapi permintaan bapak presiden untuk bersatu, untuk bergotong royong untuk anak bangsa solid menuju Indonesia Emas 2045, beber Silfester.

Saat ini kita tau posisi Indonesia di dunia internasional sudah mulai diperhitungkan keberhasilan kita di G20, APEC juga. Bapak presiden kemarin ke Ukraina dan Rusia saat ini kita diperhitungkan dan perekonomian kita mulai membaik. Masalah pembangunan IKN bukan hanya memindahkan gedung tetapi juga memindahkan budaya juga memindahkan etos kerja untuk kemajuan bangsa, keramahtamahan lingkungan karena hutan kita termasuk paru paru dunia. Jadi disini kita buktikan bukan semata mata memindahkan gedung artikulasi tetapi juga budaya, lingkungan hidup yang hijau. Dari negara negara luar sana Norwegia, Swedia mereka takut akan pergeseran es kita tegaskan tetap melestarikan hutan kita apalagi di IKN.

Foto Milik Ibu Eli +62 812-8258-1729

Yang terpenting tadi ada pesan khusus bapak presiden kita relawan tetap bersatu, tetap bergotong royong dan kita mempunyai kepekaan kepedulian saudara saudara kita yang tertimpa musibah. Dari hari pertama relawan relawan kita relawan pak Jokowi sudah langsung membantu walaupun mereka sendiri terkena jadi korban juga. Sampai hari ini beberapa relawan yang datang kesini kita tugaskan untuk bertahan di posko posko bantuan di Cianjur. Kita akan terus sampai berakhir masa tenggat darurat bencana.

Pemimpin yang akan datang Silfester mengungkapkan kita ini kan pemilik NKRI mau suku, agama apapun jangan sampai kita ditekan dan diadu domba. Relawan ini adalah pejuang kemanusiaan, di bidang ekonomi serta budayam Relawan Pak Jokowi melakukan kerja kerja nyata. Diminta tanggapan Jokowi tiga periode, Silfester mengatakan maunya kita bukan tiga periode lagi tapi seumur hidup tapi kan kita tau konstitusi tidak mengijinkan. Kan ini tidak fair nanti pak Jokowi akan dicemooh orang.

Ingat pak Harto zaman Harmoko sama orang orang sekitarnya rakyat menghendaki bapak tapi ternyata menjerumuskan biarlah Jokowi ini sukses hingga 2024. Beliau ( Pak Jokowi) ini bisa menjadi salah satu penentu selain dari ibu Megawati. Dari Solmet, setelah ini pak Jokowi pantasnya jadi sekjen PBB. Selanjutnya kita ingin capaian- capaian pak Jokowi jangan diplintir dibikin hoax seperti PTSL, Kartu KIS dan pembangunan infrastruktur, tegas Silfester.

(red Irwan)


Klik Logo Diatas
Streaming 100.3FM Radio Elgangga

Siapakah Calon Walikota Bekasi 2024? Polling Diselenggarakan Oleh mediapatriot.co.id

View Results

Loading ... Loading ...


Baca Juga Berita Terbaru Hari Ini Seputar Politik, Pendidikan, Ekonomi, Bisnis, Sosial, Budaya, Pertahanan, Keamanan, Luar Negeri dan Dalam Negeri



Promosi Produk Harga Murah dengan Diskon Besar Hanya di Media kami Hubungi Bagian Promosi & Iklan mediapatriot.co.id KLIK DISINI


Posting Terkait

Jangan Lewatkan