FreeBox Mengadakan Acara The Wonder of Online Shopping Agar Masyarakat Mengetahui Keuntungan FreeBox

MEDIAPATRIOT.CO.ID – Januari 2023 – PT FreeBox Teknologi Indonesia melangsungkan acara untuk kembali memperkenalkan aplikasinya kepada masyarakat luas. Namun berbeda dengan acara-acara sebelumnya, kali ini FreeBox memberikan undangan yang terbatas karena pihak FreeBox ingin melangsungkan acara yang lebih intim dengan para tamu undangannya.

Adapun tujuan diadakannya acara FreeBox dengan tema The Wonder of Online Shopping ini adalah untuk menjadi sarana bagi masyarakat dan tamu undangan yang hadir agar mengetahui tentang kemudahan dan keuntungan yang ditawarkan dari FreeBox sebagai e-commerce. Hal tersebut juga dibuktikan dengan dihadirkannya para merchant-merchant yang telah bergabung dengan FreeBox pada acara.

Para pemilik merchant juga diizinkan untuk mendirikan booth agar bisa langsung memperkenalkan produknya kepada para tamu undangan.

Mr.Chan ketika ditemui awak media mengatakan, Hari ini spesial sekali, bukan hanya dari Jakarta, ada dari Banten Cilegon semoga semua UMKM menjadi merchant dan terimakasih semua yang mendukung kita, mudah-mudahan freebox terus berlanjut kemasa depan, ujarnya.

Mr Chan menambahkan, Hari ini merchant yang hadir lebih kurang ada 180 dan yang menjadi merchant hampir 85, untuk penjualan semua lewat apps freebox ada cashback sebesar 30% bila merchant ada kendala tentang sistem di apps freebox bisa menghubungi customer servis kami, imbuhnya. Perihal pembayaran transaksi di freebox semua bisa pakai uang digital yang ada di.Indonesia.

Kami juga mengadakan pelatihan untuk menjadi merchant baru, seperti nanti tanggal 4 February 2023 kita ada event di Cilegon Banten, semua merchant akan berkumpul kita shering pelatihan, berbagi pengalaman tentunya ada doorprize, ungkap Mr.chan.

Harapannya freebox bisa menjadi Universitas seperti yang, khusus merchan di Indonesia yang bergabung di freebox kita akan kasih pelatihan-pelatihan agar semua merchant bisa sukses, jangan lupa nanti Imlek ada angpao, pungkas Mr.chan.

(Red Irwan)



Hubungi Redaksi / Bagian Iklan di Whatsapp Center 08999208174

Baca Juga : SEEKOR HARIMAU SERANG DOKTER HEWAN DI TAPSEL (MEDIAPATRIOT.CO.ID)

Baca Juga : KODIM 0504 /JAKARTA SELATAN BERSAMA HIPMI GELAR BAKTI SOSIAL DAN VAKSINASI (BERITAMPI.COM)

Sejarah Berdirinya Media Online Nasional www.mediapatriot.co.id

Media Online Nasional www.mediapatriot.co.id didirikan oleh Hamdanil Asykar pada tanggal 27 Maret 2012 di Kota Bekasi Jl. Ir. H. Juanda No.220G Bulak Kapal Bekasi Timur dan Berbadan Hukum PT. GABUSELA (PT. GALIBUMI SEKAR LANGIT).

Namun dengan adanya peraturan baru dari Dewan PERS harus berbadan Hukum PT dibidang khusus Media maka dibuatlah PT baru dengan nama PT. MEDIA PATRIOT NASIONAL

Hamdanil Asykar selaku pendiri sekaligus Pemimpin Redaksi Media Online Nasional www.mediapatriot.co.id sudah mengikuti Uji Kompetensi Wartawan (UKW) di PWI Bandung Jawa Barat dengan Tingkat Muda dan segera mengikuti jenjang berikutnya yaitu Madya dan Utama sebagai syarat mutlak Pemimpin Redaksi Media Online harus sudah mengikuti UKW sampai tingkat utama.

Nilai DA 57 dan PA 36 media online nasional www.mediapatriot.co.id otomatis mempunyai harga iklan / backlink yang tinggi yaitu Rp.5.000.000,- (NEGO) / Tayang.

Menjelang ulang tahunnya yang ke 11 Tahun 2023 media online nasional www.mediapatriot.co.id memberikan apresiasi kepada para pengusaha UMKM mendapatkan diskon iklan / backlink mulai dari 10% sampai 90% sehingga bisa memberikan Brand kepada semua UMKM bisa dikenal keseluruh Indonesia bahkan ke mancanegara. (REDAKSI)



UCAPAN DARI BERBAGAI INSTANSI PEMERINTAH / SWASTA :


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *