Laskar Merah Putih (LMP) Provinsi DKI Jakarta mengadakan santunan anak Yatim, pembagian takjil dan buka puasa bersama

MEDIAPATRIOT.CO.ID – Jakarta – 15 April 2023. Laskar Merah Putih (LMP) Provinsi DKI Jakarta mengadakan santunan anak Yatim, pembagian takjil dan buka puasa bersama Keluarga Besar Markas Daerah Laskar Merah Putih Provinsi DKI Jakarta di Markas Komando Detasemen Khusus Prov. DKI Jakarta secara hybrid. Adapun acara ini langsung dihadiri oleh Keluarga Besar Laskar Merah Putih yaitu Binsar Effendi Hutabarat (Ketua Dewan Penasehat dan Pengawas), H. Adek Erfil Manurung, S.H. (Ketua Umum), Hj. Neneng A Tuty, S.H.,M.H. , Lucky Sunarya, S.H. (Ketua Markas Daerah Provinsi DKI Jakarta), Syamsudin R (Ketua Harian Markas Daerah Provinsi DKI Jakarta), Dendy Hadi Mulya (Dandensus Markas Daerah Provinsi DKI Jakarta) termasuk perwakilan pengurus Markas Anak Cabang LMP Jakarta Timur, Utara, Selatan, Pusat dan Barat.s

Samad Wattiheluw sebagai Wakil Humas LMP memberikan sambutannya bahwa ; “Saya hadir disini mewakili Ketum H. Adek Erfil Manurung, S.H. sebagai Ketua Umum karena ketidakhadiran beliau karena ada hal sesuatu yang tidak bisa menghadiri acara santunan anak Yatim di Markas LMP DKI Jakarta. Yang saya ingin sampaikan adalah bahwa bagaimana organisasi itu kita harus komitmen dari sistem organisasi dan jangan instan dalam arti kita harus saling menjaga, menghargai dan menghormati antar sesama pengurus LMP Indonesia. Jabatan itu hanya amanah di setiap para pejabat LMP Se-Indonesia dan harus dijalankan sesuai dengan marwah organisasi LMP Indonesia. Dan semoga markas daerah LMP DKI Jakarta menjadi contoh yang baik buat markas daerah-daerah lainnya dalam acara pemberian santunan anak yatim,” tutupnya.

Hj. Neneng A Tuty sebagai Sekjen LMP Putih Pusat memberikan sambutan singkat dihadapan pengurus LMP DKI Jakarta sebagai berikut; “Mari kita tunjukkan Laskar Merah Putih dalam satu komando dari Ketum H. Adek Erfil Manurung, S.H. maupun para Panglima Daerah, mudah-mudahan karena memberikan santunan kepada anak Yatim dilihat oleh Allah SWT. Betapa Mada DKI Jakarta dan semuanya memberikan santunan itu sungguh luar biasa tapi tetap diberikan rezeki oleh Allah SWT dan juga sehat walfahiat sampai kita nanti dipertemuan Halal Bihalal Laskar Merah Putih Se-Indonesia,” tutupnya.

Red Irwan




Wartawan di lapangan dibekali Kode Sandi untuk membuka DAFTAR WARTAWAN Dibawah ini:DAFTAR WARTAWAN>>>


Tentang Kami

Mediapatriot.co.id adalah portal berita online nasional yang menyajikan informasi aktual, terpercaya, dan berimbang. Kami hadir untuk memberikan akses berita yang cepat dan akurat kepada masyarakat Indonesia, khususnya dalam bidang sosial, hukum, budaya, pemerintahan, dan berbagai isu strategis lainnya.
Didirikan oleh jurnalis senior Hamdanil Asykar, Mediapatriot.co.id berkomitmen menjaga integritas jurnalistik dan menjunjung tinggi Kode Etik Jurnalistik sesuai pedoman Dewan Pers. Dengan jaringan kontributor di berbagai daerah, kami menghadirkan berita lokal dengan cakupan nasional.
Misi kami adalah menjadi media digital yang membangun kesadaran publik melalui berita-berita edukatif, mendalam, dan bebas hoaks. Kami percaya bahwa informasi yang sehat adalah pilar utama demokrasi dan kemajuan bangsa.
Tim redaksi kami terdiri dari wartawan-wartawan berpengalaman yang mengedepankan prinsip keberimbangan, cek fakta, dan validasi sumber dalam setiap pemberitaan. Kami juga membuka ruang partisipasi publik melalui opini dan laporan warga yang dikurasi secara profesional.
Mediapatriot.co.id juga menjalin kerja sama dengan lembaga pemerintah, swasta, dan komunitas untuk mendorong literasi digital serta pemberdayaan masyarakat melalui media.
Untuk pertanyaan, saran, atau kerja sama media, silakan hubungi kami melalui halaman Kontak.

<<<<Ada Lowongan Kepala Biro Media Online Nasional di Pencarian Google Hari Ini>>>


MEDIAPATRIOT.CO.ID adalah media online nasional terlengkap & terpercaya yang selalu menyajikan berita aktual seputar politik, hukum, ekonomi, budaya, hingga gaya hidup. Temukan informasi terbaru hanya di portal berita kami.

Chat MediaPatriot via WhatsApp

📲 Simak Berita Terpercaya Langsung di Ponselmu!

Ikuti MediaPatriot.CO.ID lewat WhatsApp Channel resmi kami:
👉 Klik di sini untuk bergabung


<<<<Ada Lowongan Kepala Biro Media Online Nasional di Pencarian Google Hari Ini>>>


Posting Terkait

Jangan Lewatkan