Polsek Cisitu Gelar Patroli Dialogis, Salah Satu Wujud Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Samapta

Sumedang, Media Patriot – Keberadaan serta kehadiran Polri ditengah masyarakat saat ini merupakan hal wajib yang sangat dibutuhkan, salahsatunya dengan bentuk giat dialogis sebagai tujuan menjaga Kamtibmas dan memberikan rasa aman terhadap masyarakat.

Untuk itulah Polsek Cisitu melalui Kanit Samapta Aiptu Kusmayadi selalu rutin turun ditengah-tengah masyarakat untuk berpatroli dialogis dan menjalin komunikasi yang baik antara Polisi dengan masyarakat.

Rabu, (24/5) 2023 Aiptu Kusmayadi dalam giatnya memberikan memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat yang dijumpai dan meminta kepada masyarakat untuk menjaga keamanan serta ketertiban di wilayah masing-masing, jauhi miras, serta meminta kepada masyarakat agar segera melaporkan kepada pihak kepolisian terdekat apabila menemukan, melihat dan mendengar sebuah tindak pidana.

“Dengan patroli dialogis yang dilakukan secara rutin, diharapkan masyarakat semakin sadar dan berperan aktif dalam menjaga kamtibmas di lingkungan sekitar,” jelas Aiptu Kusmayadi.

(Her- Humas Polsek Cisitu)


Klik Logo Diatas
Streaming 100.3FM Radio Elgangga

Siapakah Calon Walikota Bekasi 2024? Polling Diselenggarakan Oleh mediapatriot.co.id

View Results

Loading ... Loading ...


Baca Juga Berita Terbaru Hari Ini Seputar Politik, Pendidikan, Ekonomi, Bisnis, Sosial, Budaya, Pertahanan, Keamanan, Luar Negeri dan Dalam Negeri



Promosi Produk Harga Murah dengan Diskon Besar Hanya di Media kami Hubungi Bagian Promosi & Iklan mediapatriot.co.id KLIK DISINI


Posting Terkait

Jangan Lewatkan