KAPOLSEK SYAMTALIRA BAYU MINTA WARGA WASPADA BANJIR

Judul Halaman
%%footer%%

LHOKSEUMAWE, MPI – Kapolsek syamtalira bayu, Iptu Sirya Iqbal meminta warga di kecamatan syamtalira bayu aceh utara, wilayah hukum Polres lhokseumawe waspada banjir, hal tersebut mengingat curah hujan masih tinggi di wilayah tersebut senin 25/12/2023.

Kapolres lhokseumawe AKBP Henki Ismanto melalui Kapolsek Syamtalira Bayu mengatakan,hujan yang mengguyur wilayah Syamtalira Bayu sejak dua hari lalu mengakibatkan sejumlah desa terendam.

📲 Simak Berita Terpercaya Langsung di Ponselmu!

Ikuti MediaPatriot.CO.ID lewat WhatsApp Channel resmi kami:
👉 Klik di sini untuk bergabung

“Ada tujuh desa yang terdampak banjir, yaitu Desa Beunot, Pulo Blang Mangat, Blang Awe, Punti, Langa, Blang Majron dan Desa Blang Seurukuy, ketinggian air rata-rata 10 sampai 50 sentimeter di pemukiman warga,” ujarnya.

Kapolsek menambahkan, personel akan terus memantau perkembangan situasi di lokasi rawan banjir di wilayah hukum polsek syamtalira bayu.

“Kami mengimbau kepada warga agar tetap waspada jika terjadi hujan deras,” pinta Iptu Sirya Iqbal.

(Pasukan Ghoib Kaperwil Aceh/Bid.Humas Polda Aceh)


Wartawan di lapangan dibekali Kode Sandi untuk membuka DAFTAR WARTAWAN Dibawah ini: DAFTAR WARTAWAN >>>





Tentang Kami

Mediapatriot.co.id adalah portal berita online nasional yang menyajikan informasi aktual, terpercaya, dan berimbang.

Didirikan oleh jurnalis senior Hamdanil Asykar, Mediapatriot.co.id berkomitmen menjaga integritas jurnalistik sesuai Kode Etik Dewan Pers.

Misi kami adalah menjadi media digital yang membangun kesadaran publik melalui berita edukatif, mendalam, dan bebas hoaks.

Untuk pertanyaan, saran, atau kerja sama media, silakan kunjungi halaman Kontak.

📲 Simak Berita Terpercaya Langsung di Ponselmu!

Ikuti MediaPatriot.CO.ID lewat WhatsApp Channel resmi kami:
👉 Klik di sini untuk bergabung

Posting Terkait

Jangan Lewatkan