Dandim 0506/Tgr Dampingi Tim Peninjauan dan Penilaian Kampung Pancasila

Kodam Jaya, Tangerang – Dandim 0506/Tgr Kolonel Inf Ary Sutrisno bersama Wakil Wali Kota Tangerang H. Maryono Hasan mendampingi tim peninjau dan penilaian Kampung Pancasila dari Sterad. Kampung Pancasila di Kelurahan Batu Jaya, Kecamatan Batu Ceper Kota Tangerang, Rabu (19/11/2025).

Tim Sterad merupakan tim Penilai tingkat Pusat lomba Kampung Pancasila di antaranya, Kolonel Inf Shofanudin, Sertu Bangkit Ba Spaban III Komsos Sterad dan Wage Humas Astra.

Sedangkan tim pendamping Kodam Jaya di antaranya, Letkol Inf Ruly Noriza Waaster Kasdam Jaya, Mayor Inf Zainal Pabanda Wanwil, Serka Irfan Ba Staf Wanwil.

Hadir dalam kegiatan, Kolonel Arh Tamaji, S.Sos., M.I.Pol Kasiter Korem 052/Wkr, AKBP Eko Bagus Riyadi, SH,.SIK,.M.SI Waka Polres Metro Tangerang Kota, Andri S. Permana Wakil ketua I DPRD kota Tangerang, Jajaran Pasi Kodim 0506/Tgr dan Jajaran Danramil Kodim 0506/Tgr, Kompol Gunawan Kapolsek Batuceper, Sertu Nanang Selamet Penggagas Kampung Jimpitan, Widodo Kabid DP3AP2KB kota Tangerang dan H. Asep Syarifudin Kasi Pelat Mobil Satpol PP kota Tangerang.

Dandim 0506/Tgr Kolonel Inf Ary Sutrisno menjelaskan, hari ini merupakan kegiatan peninjauan dan penilaian Kampung Pancasila yang dilakukan oleh tim pusat dari Sterad.

“Penilaian tersebut meliputi Kampung Pancasila dan Kampung Jimpitan yang merupakan pembinaan dari Kodim 0506/Tgr,” ujarnya.

Lebih lanjut Dandim mengharapkan, adanya penilaian ini Kampung Pancasila yang merupakan binaan Kodim 0506/Tgr mendapatkan juara.




Wartawan di lapangan dibekali Kode Sandi untuk membuka DAFTAR WARTAWAN Dibawah ini:DAFTAR WARTAWAN>>>


Tentang Kami

Mediapatriot.co.id adalah portal berita online nasional yang menyajikan informasi aktual, terpercaya, dan berimbang. Kami hadir untuk memberikan akses berita yang cepat dan akurat kepada masyarakat Indonesia, khususnya dalam bidang sosial, hukum, budaya, pemerintahan, dan berbagai isu strategis lainnya.
Didirikan oleh jurnalis senior Hamdanil Asykar, Mediapatriot.co.id berkomitmen menjaga integritas jurnalistik dan menjunjung tinggi Kode Etik Jurnalistik sesuai pedoman Dewan Pers. Dengan jaringan kontributor di berbagai daerah, kami menghadirkan berita lokal dengan cakupan nasional.
Misi kami adalah menjadi media digital yang membangun kesadaran publik melalui berita-berita edukatif, mendalam, dan bebas hoaks. Kami percaya bahwa informasi yang sehat adalah pilar utama demokrasi dan kemajuan bangsa.
Tim redaksi kami terdiri dari wartawan-wartawan berpengalaman yang mengedepankan prinsip keberimbangan, cek fakta, dan validasi sumber dalam setiap pemberitaan. Kami juga membuka ruang partisipasi publik melalui opini dan laporan warga yang dikurasi secara profesional.
Mediapatriot.co.id juga menjalin kerja sama dengan lembaga pemerintah, swasta, dan komunitas untuk mendorong literasi digital serta pemberdayaan masyarakat melalui media.
Untuk pertanyaan, saran, atau kerja sama media, silakan hubungi kami melalui halaman Kontak.

<<<<Ada Lowongan Kepala Biro Media Online Nasional di Pencarian Google Hari Ini>>>


MEDIAPATRIOT.CO.ID adalah media online nasional terlengkap & terpercaya yang selalu menyajikan berita aktual seputar politik, hukum, ekonomi, budaya, hingga gaya hidup. Temukan informasi terbaru hanya di portal berita kami.

Chat MediaPatriot via WhatsApp

📲 Simak Berita Terpercaya Langsung di Ponselmu!

Ikuti MediaPatriot.CO.ID lewat WhatsApp Channel resmi kami:
👉 Klik di sini untuk bergabung


<<<<Ada Lowongan Kepala Biro Media Online Nasional di Pencarian Google Hari Ini>>>


Posting Terkait

Jangan Lewatkan

Komentar