Vaksinasi Massal Jakarta timur, Bhakti Untuk Negri

Kodim 0505/Jakarta timur – Koramil 06/Cakung jajaran Kodim 0505/Jakarta Timur menggelar kegiatan vaksinasi massal untuk warga Penggilingan, Cakung, Rabu (21/07/2021).

Kapten Inf Sayidan SE Danramil 06/Cakung menjelaskan lokasi pelaksanaan vaksinasi massal tersebut bertempat di RPTRA Pelita Bangsa RT.03/10 Kelurahan Penggilingan.

📲 Simak Berita Terpercaya Langsung di Ponselmu!

Ikuti MediaPatriot.CO.ID lewat WhatsApp Channel resmi kami:
👉 Klik di sini untuk bergabung

“Program Vaksinasi massal gratis diwilayah Jakarta Timur, baik dilokasi Sentra Vaksin yang telah disiapkan dan tempat – tempat yang disiapkan Koramil Cakung, tujuan nya adalah bagi warga masyarakat yang berusia 12 tahun ke atas, ucap Danramil saat mengecek pelaksanaan kegiatan vaksin.

Kegiatan program vaksinasi massal tersebut menindaklanjuti arahan Dandim 0505/Jakarta timur Kolonel Kav Rahyanto Edy Yunianto sesuai dengan printah Pangdam Jaya Mayjen TNI Mulyo Aji. M.A.

Program vaksin massal bagi warga di wilayah Jakarta Timur ini merupakan bentuk kepedulian TNI-Polri bersama para Nakes jajaran Polkes 00 09 04 Matraman, Puskesmas Cakung, perwakilan Nakes Satuan Batalyon jajaran Kodam Jaya sejumlah 26 Nakes.

“Vaksin ini merupakan vaksin yang diberikan Pemerintah melalui Kodam Jaya yang didistribusikan ke Kesdam Jaya dan Jajaran Polkes, Selanjutnya di distribusikan dengan pelaksanaan kegiatan vaksinasi secara massal.

Antusias Warga masyarakat pada kegiatan vaksinasi massal yang dilaksanakan di RPTRA Pelita Bangsa Penggilingan disambut baik oleh warga.

Gerai vaksin yang digelar selama 3 hari terhitung mulai tanggal 21 sampai dengan 23 Juli ini di
Ratusan warga yang ikut antri dalam kegiatan vaksinasi guna pencegahan penyebaran Covid-19 dan pemulihan kesehatan warga masyarakat menuju ekonomi bangkit.

Sumber Kodim 0505/Jakarta timur




Wartawan di lapangan dibekali Kode Sandi untuk membuka DAFTAR WARTAWAN Dibawah ini:DAFTAR WARTAWAN>>>


Tentang Kami

Mediapatriot.co.id adalah portal berita online nasional yang menyajikan informasi aktual, terpercaya, dan berimbang. Kami hadir untuk memberikan akses berita yang cepat dan akurat kepada masyarakat Indonesia, khususnya dalam bidang sosial, hukum, budaya, pemerintahan, dan berbagai isu strategis lainnya.
Didirikan oleh jurnalis senior Hamdanil Asykar, Mediapatriot.co.id berkomitmen menjaga integritas jurnalistik dan menjunjung tinggi Kode Etik Jurnalistik sesuai pedoman Dewan Pers. Dengan jaringan kontributor di berbagai daerah, kami menghadirkan berita lokal dengan cakupan nasional.
Misi kami adalah menjadi media digital yang membangun kesadaran publik melalui berita-berita edukatif, mendalam, dan bebas hoaks. Kami percaya bahwa informasi yang sehat adalah pilar utama demokrasi dan kemajuan bangsa.
Tim redaksi kami terdiri dari wartawan-wartawan berpengalaman yang mengedepankan prinsip keberimbangan, cek fakta, dan validasi sumber dalam setiap pemberitaan. Kami juga membuka ruang partisipasi publik melalui opini dan laporan warga yang dikurasi secara profesional.
Mediapatriot.co.id juga menjalin kerja sama dengan lembaga pemerintah, swasta, dan komunitas untuk mendorong literasi digital serta pemberdayaan masyarakat melalui media.
Untuk pertanyaan, saran, atau kerja sama media, silakan hubungi kami melalui halaman Kontak.

Posting Terkait

Jangan Lewatkan