Ciptakan Lingkungan Sehat, Satgas TMMD Ke 122 Percepat Pembangunan WC Umum.

Cianjur, MPN.

Kesehatan lingkungan menjadi perhatian satgas TMMD ke 122 Kodim 0608/Cianjur, termasuk menjaga aliran sungai tetap bersih dan sehat.


Baca Juga: Pemimpin Umum Mediapatriot.co.id Hamdanil Asykar Tegaskan Pentingnya UKW bagi Wartawan


Salah satu upaya menjaga lingkungan dan sungai tetap sehat dan bersih, satgas TMMD membangun MCK bagi masyarakat di Desa Ciandam Kecamatan Mande.

” Pembangunan WC umum menjadi salah satu prioritas sasaran fisik TMMD ke 122 Kodim 0608/Cianjur, masyarakat tidak perlu membuang air besar langsung ke sungai, dan itu akan membuat sungai lebih sehat dan bersih,” ujar Kapten Inf Erson, Senin 21 Oktober 2024.

Ditambahkan Kapten Inf Erson, pembangunan WC umum ini terus dikebut, karena harus secepatnya digunakan oleh warga setempat.

” Kita jaga alam, sungai sebagai sumber kehidupan harus terus bersih dan sehat, membuang air besar sembarangan akan menjadi sumber penyakit,” terang Kordinator Pembangunan WC umum.

Rie

Sumber : Pendim 0608.



Wartawan di lapangan dibekali Kode Sandi untuk membuka DAFTAR WARTAWAN >>>


Tentang Kami

Mediapatriot.co.id adalah portal berita online nasional yang menyajikan informasi aktual, terpercaya, dan berimbang. Kami hadir untuk memberikan akses berita cepat dan akurat.

Didirikan oleh jurnalis senior Hamdanil Asykar, Mediapatriot.co.id berkomitmen menjaga integritas jurnalistik dan menjunjung tinggi Kode Etik Dewan Pers. Dengan jaringan kontributor di berbagai daerah, kami menghadirkan berita lokal dengan cakupan nasional.

Misi kami adalah menjadi media digital yang membangun kesadaran publik melalui berita edukatif, mendalam, dan bebas hoaks.

Untuk pertanyaan, saran, atau kerja sama media, silakan hubungi kami melalui halaman Kontak.


>

Posting Terkait

Jangan Lewatkan