Kabid Humas Polda Jabar : Terdampak PPKM Darurat Level 4, Polisi Bagikan 900 Paket Beras Di Wilayah Baleendah

Bandung,- MPI,- Diperpanjangnya kembali Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat level 4 Jawa – Bali. Polsek Baleendah Polresta Bandung Polda Jabar terus gencarkan memberikan bantuan sembako kepada warga di wilayah Kelurahan Andir, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Selasa (27/7/2021).

Kapolsek Baleendah Polresta Bandung Polda Jabar AKP Sungkowo mengatakan, untuk di wilayah Kelurahan Andir telah menyiapkan sebanyak 900 paket sembako dalam bentuk beras.

“Untuk di Kelurahan Andir ada 900 paket beras yang akan di salurkan,” kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Erdi A. Chaniago S.I.K., M.Si

Kabid Humas menambahkan, pembagian bantuan sosial tersebut ditujukan kepada warga yang benar – benar terdampak PPKM Darurat level 4 dan akan disalurkan secara bertahap melalui Bhabinkamtibmas.

“Kami salurkan secara bertahap dan harus benar-benar tersalurkan kepada yang berhak,” ujarnya.

(Lia/Bid.Humas Polda Jabar)


Klik Logo Diatas
Streaming 100.3FM Radio Elgangga

Siapakah Calon Walikota Bekasi 2024? Polling Diselenggarakan Oleh mediapatriot.co.id

View Results

Loading ... Loading ...


Baca Juga Berita Terbaru Hari Ini Seputar Politik, Pendidikan, Ekonomi, Bisnis, Sosial, Budaya, Pertahanan, Keamanan, Luar Negeri dan Dalam Negeri



Promosi Produk Harga Murah dengan Diskon Besar Hanya di Media kami Hubungi Bagian Promosi & Iklan mediapatriot.co.id KLIK DISINI


Posting Terkait

Jangan Lewatkan